Lewati ke konten utama
Cara setup akses remote MySQL

Mengaktifkan koneksi remote MySQL melalui control panel Hostinger

Diperbarui lebih dari setahun yang lalu

Dengan mengaktifkan akses remote MySQL, server (host remote) bisa mengelola database.

Sebelum membuat sambungan remote (jarak jauh) ke database, IP yang bekerja melalui koneksi remote harus terlebih dulu diizinkan di akun Anda. Untuk mengaktifkan koneksi remote, masuk ke akun hPanel Kelola, cari menu Remote MySQL di bagian Database:

Di halaman yang baru, Anda bisa membuat sambungan baru dengan mengisi detail berikut ini:

  • IP (IPv4 or IPv6): alamat IP yang akan menjadi asal koneksi remote.

  • Semua Host: tandai untuk mengizinkan sambungan dari IP apa pun. Simbol % akan ditambahkan di IP field

  • Database: pilih database yang akan diakses secara remote

Klik Buat:

CATATAN:

  • Anda bisa menemukan hostname server MySQL di bagian Buat koneksi remote database:

Anda bisa hapus akses remote yang dibuat melalui Remote MySQL:

Selesai! Kini Anda sudah tahu cara setup dan kelola akses remote database Anda😊

Apakah pertanyaan Anda terjawab?