Lewati ke konten utama
Semua KoleksiTagihanKendala pembayaran
Apa yang Harus Dilakukan Jika Domain Tidak Diperpanjang Setelah Pembayaran
Apa yang Harus Dilakukan Jika Domain Tidak Diperpanjang Setelah Pembayaran

Mengapa domain belum diperpanjang padahal biayanya sudah dibayarkan?

Diperbarui lebih dari satu minggu yang lalu

Jika status invoice di Tagihan adalah Belum dibayar dan dana tidak terpotong dari metode pembayaran yang dipilih, silakan ulangi proses perpanjangan domain.

Masa aktif domain tidak bisa langsung diperpanjang saat itu juga. Anda harus menunggu sampai 24 jam meskipun biaya perpanjangannya sudah dibayarkan dan dana telah terpotong di rekening Anda. Hal ini dikarenakan gateway memerlukan waktu untuk memproses pembayaran.

Jika masa aktif domain berakhir selama masa tunggu, silakan cek artikel berikut: Bagaimana cara perpanjang domain yang sudah kedaluwarsa?

Jika sudah lebih dari 24 jam dan tanggal kedaluwarsa domain Anda tidak kunjung berubah, segera hubungi tim Customer Success. Agen kami akan membantu memperpanjang domain Anda 😊

CATATAN:

Apakah pertanyaan Anda terjawab?